Kaleidoskop detikTravel tahun 2025 dimulai dari bulan Januari. Ada rute penerbangan paling menantang di RI hingga alasan pesawat tak boleh melintasi Kakbah.
DLH Surabaya terus melakukan penataan dan perawatan taman kota hingga jalur hijau. Salah satunya adalah perbaikan jalur hijau di Jalan Mayjend Sungkono.
Perupa Adi Sundoro mengeksplorasi kertas gorengan di Museum MACAN. Karya interaktif ini mengajak anak-anak berkreasi sambil belajar tentang data pribadi.
Polisi menetapkan 27 anggota geng motor sebagai tersangka pembusuran dan penganiayaan di Makassar. Kasus ini melibatkan 8 korban, termasuk anggota polisi.
Menteri Keuangan Purbaya buka suara terkait hubungannya dengan Ketua DEN Luhut Binsar Pandjaitan. Keduanya diketahui tak saling sapa saat Sidang Kabinet.