Kantin karyawan dapat menjadi alternatif tempat makan yang murah dan enak. Bahkan banyak YouTuber yang memviralkan kantin karyawan yang layak dicoba ini.
Makanan khas Palembang ternyata tak hanya pempek saja, tapi ada juga mie celor yang disebut mirip spaghetti carbonara. Menu ini ada di Mie Celor 26 Ilir.
Susu ikan menjadi alternatif sumber protein untuk program makan bergizi gratis Prabowo. Dikenal sejak 2017, susu ikan diharapkan penuhi kebutuhan gizi nasional.
Ratusan pemudik mulai memadati Dermaga 16 Ilir Palembang jelang Lebaran 2024. Mereka memilih transportasi sungai speedboat untuk menuju daerahnya masing-masing.