Koalisi masyarakat peduli keterwakilan perempuan resmi mengajukan judicial review (JR) Peraturan KPU (PKPU) nomor 10 tahun 2023 ke Mahkamah Agung (MA).
Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali mencari mahasiswa-mahasiswi terbaik untuk menjadi Duta Kampus ITB. Nantinya, bakal ada tujuh pasang duta yang dipilih.
Keputusan MK memperpanjang masa jabatan pimpinan KPK dari 4 tahun menjadi 5 tahun terus menuai kritik. Putusan MK itu dinilai tidak datang secara kebetulan
Calon anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Laode Nusriadi menyarankan audit universe terhadap proses pemindahan Ibu Kota Nusantara (IKN). Apa maksudnya?