Mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) pernah koar-koar kalau dirinya merupakan salah satu menteri termiskin. Padahal, SYL punya harta Rp 20 miliar.
Penasihat Hukum eks Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) membalas pernyataan jaksa KPK yang menyebut Nayunda Nabila sebagai biduan yang sering disawer SYL.
Sidang vonis mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) akan digelar pada Kamis (11/7). Berikut pernyataan SYL menjelang sidang vonis tersebut.
Mantan Direktur Kementan, Hatta, mengaku tak terlibat dalam permufakatan pengumpulan uang untuk keperluan mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL).