Bos koperasi di Purworejo, saling tusuk dengan karyawannya hingga dilarikan ke rumah sakit. Polisi menyebut perselisihan keduanya dipicu persoalan kasbon.
Seorang karyawan merasa kesal dengan atasannya. Bukan karena kerjaan, melainkan karena bekal makan siangnya dibuang ke tempat sampah gara-gara bau bawang.
Seorang karyawan minimarket tewas setelah kepalanya terjepit lift barang di Bandar Lampung. Peristiwa tersebut terjadi pada Sabtu (16/11) sore pukul 17.30 WIB.
Ledakan tabung gas terjadi pada salah satu tempat spa di kawasan Jalan Lamandau, Jaksel. Empat orang pegawai tempat spa terluka akibat peristiwa ledakan itu.
Perusahaan induk TikTok, ByteDance, pecat ratusan karyawan di Malaysia. Hal tersebut dilakukan dalam upaya peningkatan penggunaan AI untuk moderasi konten.