Lima pertanyaan ini muncul dalam konteks ketika SBY diisukan maju sebagai capres saat masih menjadi Menko Polhukam di era Presiden Megawati Soekarnoputri.
Cerita lengkap perihal 5 pertanyaan yang Megawati Soekarnoputri pernah ajukan ke Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) terungkap. Bagaimana cerita lengkapnya?