Aurelie Moeremans dan Tyler Bigenho resmi menikah secara sipil di California pada 30 Desember 2024. Mereka berencana menggelar acara besar pada April 2025.
Eks Presiden Amerika Serikat Bill Clinton dilarikan ke rumah sakit pada Senin (23/12/2024) di Washington. Ia dilaporkan mengalami demam dan menjalani observasi.
Pihak yang bertempur di Sudan bergantung pada dukungan luar. Apa kepentingan Mesir, UEA, Iran, dan Turki di sana? Bagaimana mereka bisa menghentikan perang?
Menurut riset terbaru, Cina menyalip AS dalam berbagai bidang strategis dan kian mendiktekan arah riset internasional. Episentrum sains global mulai bergeser?
Timnas AS resmi menunjuk Mauricio Pochettino jadi pelatih baru mereka. Pochettino akan mainkan pertandingan perdananya saat AS berhadapan dengan Kanada.
Menjelang lbur Natal dan tahun baru muncul tren pelesiran tahunan di Amerika Serikat (AS). Traveler akan mendatangi destinasi bekas syuting film Natal.