Acara jumpa fans Lionel Messi di Kolkata, India, berakhir rucuh. Bintang asal Argentina itu dianggap bertanggung jawab atas keributan yang terjadi. Kok bisa?
Kunjungan Lionel Messi di Kolkata, India berakhir ricuh. Messi cuma 20 menit di lapangan kemudian cabut, rupanya gegara dikerubuti para pejabat narsis!
Acara meet and greet Lionel Messi dengan fans di India berakhir ricuh. Fans yang kecewa karena tidak bisa melihat idolanya merusak fasilitas di stadion.