AS beberapa kali hak veto yang membatalkan resolusi PBB terkait Gaza. Prabowo yang pekan ini akan menyampaikan pidato di PBB diharapkan membawa isu itu.
Presiden Jokowi menghadiri Rapat Senat Terbuka Dies Natalis ke-62 Fakultas Kehutanan UGM. Rektor UGM Ova Emilia menyambutnya sebagai alumni Fakultas Kehutanan.
Menko Pangan Zulkifli Hasan mendampingi Presiden Prabowo di PBB, menegaskan komitmen RI pada ketahanan pangan global. Kerja sama dengan UEA juga diperkuat.