Frenkie De Jong mengkritik Dani Carvajal yang harusnya bisa lebih dewasa dalam menyikapi komentar Lamine Yamal yang jadi pemicu keributan di El Clasico.
Mobil kepresidenan Prabowo di Indonesia adalah Maung MV3 Garuda Limousine. Namun, kalau lagi kunjungan ke luar negeri, Prabowo mengandalkan mobil Maybach.
Debut gelandang anyar PSIM Jogja, Donny Warmerdam di Super League 2025/2026 harus tertunda. Donny harus menepi beberapa bulan karena cedera di kakinya.
Polda Riau membongkar sawmill ilegal di Kampar setelah menerima informasi. Polisi menemukan kayu olahan dan barang bukti, sementara pelaku melarikan diri.
Spanyol selangkah lebih dekat menuju Piala Dunia 2026 usai memetik kemenangan 4-0 atas Bulgaria. Gelandang Arsenal Mikel Merino menyumbang dua gol di laga ini.
Persib Bandung akan bertanding melawan Selangor FC di ACL 2 2025/2026. Persib datang dengan modal positif setelah meraih 3 kemenangan dalam 5 laga terakhir.