Ditressiber Polda Metro Jaya membongkar sindikat penipuan bermodus love scamming yang membuat korban merugi Rp 423 juta. Tiga orang tersangka sudah ditangkap.
Pemerintah Kabupaten Kuningan akan menggelar Job Fair Talenta 2025 pada 26 Juli, menawarkan 15 ribu lowongan dari 40 perusahaan untuk menekan pengangguran.
Festival lowongan kerja ini akan digelar pada Selasa (19/8) dan Rabu (20/8). Sebanyak 40 perusahaan akan membuka booth yang berisi informasi lowongan pekerjaan.
Mobil pikap yang muatannya overload disetop pihak Dirlantas Polda Metro Jaya saat melintas di Tol Dalam Kota. Mobil pikap itu disetop karena ugal-ugalan.