Sepakbola
Pekan Kelabu Si Merah
Sepekan kemarin begitu kelabu untuk Liverpool dan fans setianya. Sudah tersingkir dari Liga Champions, The Reds kalah pula di final Carabao Cup 2024/2025.
Senin, 17 Mar 2025 15:00 WIB