Koalisi militer pimpinan Arab Saudi kembali menggempur Yaman, yang diklaim sebagai "serangan terbatas" untuk menghentikan kelompok separatis memperluas konflik.
Video warga mengantar jenazah pakai perahu di Desa Mintobasuki, Kabupaten Pati, jadi viral di media sosial. Begini penjelasan pihak pemerintah desa setempat.
BMKG peringatkan potensi banjir rob di pesisir Kalteng pada Januari-Februari 2026 akibat fenomena Bulan Baru. Masyarakat diminta waspada dan siap siaga.
Stasiun Bandung padat akibat pembatalan kereta jarak jauh karena genangan air. Penumpang cemas mencari alternatif transportasi setelah pembatalan mendadak.
Banjir yang melanda Kabupaten Banjar tak menghentikan distribusi MBG. Mobil SPPG melewati banjir, kemudian menu MBG lanjut diantarkan menggunakan sampan.
Koalisi Arab Saudi menyerang al-Dhale, Yaman setelah pemimpin separatis Aidaros Alzubidi absen dari perundingan. Ketegangan meningkat di wilayah tersebut.
Jalan Pantura Pati-Rembang terendam banjir akibat luapan Sungai Simo, menyebabkan antrean kendaraan sepanjang 1 km. Polisi mengatur lalu lintas 24 jam.