Beberapa jenis buah dan sayuran memiliki bentuk dan penampakan mirip organ tubuh. Kemiripan ini lalu dikaitkan juga dengan manfaat nutrisi yang dikandungnya.
Kecerdasan anak bisa didukung dengan asupan makanan. Contohnya makanan mengandung vitamin B12 yang juga mendorong energi hingga menyehatkan sistem saraf.