Ketua Fraksi Golkar DPR Sarmuji nilai serangan ke Menteri ESDM Bahlil belakangan ini berkaitan dengan kebijakan yang dinilai rugikan sejumlah pengusaha besar.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon menegaskan pentingnya menjaga lingkungan dan budaya di Raja Ampat seiring gaduh dugaan penambangan di pulau-pulau kecil di sana.
Idrus Marham mengungkap kriteria calon ketua Golkar Sulsel yang diinginkan Bahlil Lahadalia, menekankan pentingnya prestasi dan kemampuan menyatukan kader.
Menteri ESDM Bahlil meninjau tambang nikel PT GAG di Raja Ampat. Hasil inspeksi menunjukkan tidak ada masalah, meski sebelumnya ada keluhan masyarakat.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengunjungi tambang nikel PT Gag Nikel di Pulau Gag, Kabupaten Raja Ampat, pada Sabtu (7/6/2025).