Warga kaki Gunung Salak terancam bencana akibat pembalakan liar. Hutan gundul berdampak pada kualitas air dan ancaman banjir. Pemkab diminta bertindak.
Sebanyak 32 pendaki dievakuasi karena mengalami hipotermia hingga menderita asam lambung saat memperingati HUT ke-80 RI di Gunung Bawakaraeng, Kabupaten Gowa.
Gunung Lewotobi Laki-laki di NTT meletus, memuntahkan abu setinggi 13 km. Hujan abu terjadi hingga Labuan Bajo. Warga diimbau waspada dan gunakan masker.
Gunung Lewotobi Laki-laki di NTT tadi siang dengan ketinggian kolom abu mencapai 18 ribu meter. Sejumlah desa di lereng gunung gelap gulita selama 15 menit.
Gunung berapi bawah laut di lepas pantai Pasifik Barat Laut Amerika Serikat diperkirakan akan meletus pada tahun 2025. Kekhawatiran ada di kalangan ilmuwan.
Sebanyak 774 pendaki dari berbagai kota melakukan pendakian ke Gunung Dempo, untuk memperingati HUT RI ke-80. Pengelola mengimbau untuk tidak turun ke kawah.
Jazz Gunung Bromo Series 2025 ditutup meriah oleh Sal Priadi, memikat ribuan penonton dengan lagu hits. Suasana dan cuaca Bromo sempurna untuk acara ini.