Jajaran pengurus Perindo mendatangi kantor DPP PDIP, Menteng, Jakarta Pusat, hari ini. Rombongan dipimpin oleh Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo.
Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri berjanji akan mempercepat pemindahan Ibu Kota Nusantara (IKN). Hal itu akan dilakukannya jika PDIP menang Pemilu 2024.