Mobil listrik menabrak Toyota Alphard di dekat Terminal 3 Bandara Soetta. Polisi menyebut kecelakaan itu diduga karena sopir mobil listrik mengalami microsleep.
BYD Atto 1 hadir sebagai mobil listrik terjangkau dengan fitur canggih dan jarak tempuh hingga 380 km, membuka akses bagi konsumen entry level di Indonesia.