Sarana Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Bandung Barat berjuang mendapatkan Sertifikat Laik Higiene Sanitasi setelah keracunan massal. Target SLHS akhir tahun.
Peneliti menemukan jejak genetik bakteri pes, penyebab Wabah Hitam, yang berusia 5.500 tahun. Temuan ini penting untuk memahami evolusi dan pengembangan vaksin.
Kabupaten Bandung Barat akan mendapatkan manfaat dari kerja sama Pemprov Jabar dan PT KAI untuk penguatan layanan transportasi kereta hingga pariwisata.
Investigasi keracunan massal di Mojokerto mengungkap telur ayam rebus basi jadi penyebab utama. 411 korban mengalami gejala serius setelah konsumsi soto ayam.
Program makan sehat biar anak-anak kuat, eh malah bikin keracunan massal. Dari ribuan dapur, baru segelintir yang punya standar higienis resmi. Lalu sisanya?