Menko PMK mengimbau masyarakat untuk berangkat mudik lebih awal agar terhindar dari macet dan memanfaatkan diskon tarif tol yang berlaku hingga esok pagi.
Kapolri meninjau kesiapan mudik di sejumlah titik di Banten. Kapolri berharap perjalanan mudik masyarakat pada Lebaran tahun ini berjalan aman dan lancar.