Jack Miller menguasai FP3 MotoGP Valencia 2022. Fabio Quartararo menyelesaikan sesi ini di urutan keempat, tiga strip di atas rivalnya, Francesco Bagnaia.
Jelang MotoGP Valencia 2022, Fabio Quartararo tatap balapan sepanjang musim ini. Quartararo kerap dicap mengeluh, padahal yang sebenarnya terjadi adalah...
Merek suspensi kondang asal Swedia, Ohlins, siap membuat produk suspensi untuk motor bebek Honda GTR 150 dan juga hosekit buat motor trail Honda CRF150L.
Penentuan gelar juara dunia MotoGP 2022 akan tersaji pada balapan pamungkas GP Valencia. Francesco Bagnaia dan Fabio Quartararo bersaing ketat menjadi juara.
Rider Ducati, Francesco Bagnaia tampil buruk di FP1 MotoGP Valencia 2022. Padahal dia masih bersaing ketat dengan Quartararo untuk merebut gelar juara dunia.
Rencana kehadiran Valentino Rossi di MotoGP Valencia disambut gembira sang murid Francescpo Bagnaia. Kata Bagnaia Rossi bisa jadi mentor di saat genting.
Francesco Bagnaia membantah torehan buruk di FP1 MotoGP Valencia karena gugup jelang penentuan juara. Namun, ia mengakui kesulitan untuk tampil optimal.