Sejumlah orang berkaus oranye unjuk rasa di depan kantor Gubernur Jawa Tengah, Kota Semarang. Mereka bersyukur Partai Buruh lolos sebagai peserta Pemilu 2024.
PKB meminta Bawaslu untuk mengawasi proses pemilu. PKB lantas mempertanyakan kenapa bawaslu tidak menegur kader parpol yang mewacanakan penundaan pemilu.