Menteri Dalam Negeri RI (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian memastikan Satgas Percepatan Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih terbentuk di seluruh daerah.
Mendes PDT Yandri Susanto menerima audiensi Pemerintah Desa Sukaharja dan Sukamulya Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, di ruang kerja, Senin (14/7/2025).
Panitia Kongres PWI 2025 menetapkan DPT dengan 87 hak suara. Kongres akan digelar 29-30 Agustus di Cikarang, menekankan semangat damai dan partisipasi.