Harga pangan di Pasar Rumput, Jakarta Selatan, terus merangkak naik menjelang Lebaran. Cabai, daging sapi, dan ayam mengalami lonjakan harga signifikan.
Menjelang Lebaran, Mendag Budi Santoso pantau harga bahan pokok di seluruh Indonesia. Pemantauan dilakukan untuk menjaga stabilitas harga dan mencegah lonjakan.
Menjelang Ramadan 2025, harga bahan pokok seperti cabai di Jembrana melonjak hingga Rp 110 ribu/kg. Pemerintah berupaya stabilkan harga melalui pasar murah.