Pemprov DKI Jakarta menggandeng swasta hingga masyarakat dalam melanjutkan pembangunan sumur resapan setelah anggaran APBD 2022 untuk proyek itu dihapus.
Pemkot Jakarta Barat menggelar apel kesiapsiagaan banjir. Wali Kota Jakarta Barat Yani Wahyu Purwoko meminta ada perbaikan waduk untuk mencegah banjir.