Sejak Jembatan Kedungpeluk Sidoarjo ambrol, beberapa buaya muncul ke permukaan secara bersamaan. Melihat fenomena ini, tak membuat warga dan nelayan takut.
Peristiwa di Jabar hari ini meliputi kerusakan ratusan rumah di Ciamis akibat angin kencang, kasus pelecehan guru di Cimahi, dan pencarian korban tenggelam.
Pemprov Jabar efisiensi anggaran APBD 2025 sebesar Rp 5,1 triliun untuk proyek infrastruktur, pendidikan, dan kesehatan. Transparansi dijamin dalam prosesnya.