Spanyol juara Euro 2024 lewat penampilan yang impresif di sepanjang turnamen. Pada prosesnya menuju tangga juara, Spanyol menaklukkan empat mantan juara dunia.
Inggris akan menghadapi Spanyol yang sedang on fire di final Euro 2024. Gareth Southgate ingin para pemain Inggris menghadapi Spanyol dengan penuh keberanian.
Final Piala Eropa 2024 bakal mempertemukan Inggris dan Spanyol, Senin (15/7/2024) dini hari WIB. Simak link live streaming final Euro 2024 Spanyol vs Inggris.
Pelatih Spanyol Luis de la Fuente menegaskan timnya akan tetap tampil menyerang saat melawan Inggris di final Euro 2024. Spanyol tak akan mengubah gaya main.