Real Madrid dikabarkan bakal meminta untuk menunda laga perdana di LaLiga 2025/2026. Hal ini karena El Real masih berlaga di Piala Dunia Antarklub 2025.
Enam tersangka, termasuk dua dewasa dan empat remaja, ditangkap atas kasus pembacokan tukang cukur di Cimahi. Mereka terancam hukuman penjara hingga 9 tahun.
Wamendagri Bima Arya memastikan kebutuhan masyarakat terpenuhi pasca-banjir di Padang Pariaman mulai bantuan logistik hingga layanan administrasi kependudukan.