Lembaga survei Poltracking merilis hasil survei elektabilitas Parpol di Jawa Timur. Hasilnya, PKB menduduki posisi teratas disusul oleh PDIP dan Gerindra.
Ratusan mahasiswa hingga dosen Unej menyatakan sikap terkait situasi politik terkini. Mereka menyinggung soal politik dinasti yang telah mencederai pemilu.
Sejumlah warga Cimahi mengikuti simulasi pencoblosan surat suara Pemilu 2024. Mereka rata-rata mengeluhkan lantaran ribet dan sulit saat proses pencoblosan.
KPU Sumenep mulai mendistribusikan logistik pemilu ke wilayah kepulauan. Salah satunya ke Kepulauan Masalembu, kepulauan terluar menggunakan kapal reguler.