Tanjakan Bangangah di Kampung Kadu Hileud, merupakan salah satu tanjakan ekstrim di Pandeglang. Polisi siaga 24 jam guna mengantisipasi kecelakaan saat mudik.
Gubernur Jabar Ridwan Kamil menyebut warga antusias melakukan mudik Lebaran tahun 2022. Dia menyebut diperkirakan ada 9 juta warga Jabar yang akan mudik.