Ratusan mahasiswa Unsri memprotes karena bus kaleng tak bisa masuk ke kawasan kampus tersebut. Ternyata, tak dapat masuknya bus itu karena tak lulus uji KIR.
DPRD Sumsel gelar Rapat Paripurna XVIII untuk membahas Raperda Perubahan APBD 2025. Gubernur Herman Deru tekankan anggaran harus bermanfaat bagi rakyat.
Mantan Plt Kadis PMD Sumsel, Wilson, menyerahkan diri ke Kejaksaan setelah buron dua bulan. Ia ditahan dan akan segera disidangkan terkait dugaan korupsi.