detikNews
Pria Pakistan Dihukum Mati Gegara Konten Penistaan Agama di Grup WhatsApp
Pengadilan Pakistan menjatuhkan hukuman mati terhadap seorang pria Muslim yang dituduh memposting konten bersifat penistaan agama pada grup WhatsApp.
Sabtu, 25 Mar 2023 18:41 WIB