detikFinance
Kemnaker Turun Tangan Bereskan PHK Massal Produsen Ban Michelin
PT Multistrada Arah Sarana diminta untuk mempertimbangkan PHK sebagai solusi terakhir. Perusahaan siap dialog dan opsi pelatihan bagi pekerja.
3 jam yang lalu







































