Sepakbola
MU Butuh Gol Tambahan, kok Bruno Fernandes Diganti?
Di saat Manchester United terdesak untuk mencetak gol tambahan, Bruno Fernandes justru ditarik keluar. Manajer MU Ruben Amorim menjelaskan keputusannya itu.
Minggu, 08 Des 2024 15:00 WIB