Venna Melinda resmi diputus cerai verstek oleh Pengadilan Agama Jakarta Selatan setelah tiga kali mengajukan gugatan. Dia hanya meminta cerai tanpa harta.
Venna Melinda dan Ferry Irawan akan menjalani sidang cerai ketiga pada 14 November 2024. Venna berharap prosesnya berjalan lancar setelah kesulitan alamat.
Milenial Indramayu mendukung Nina Agustina di Pilbup Indramayu. Nina mengapresiasi dukungan yang diberikan Relawan Milenial Nina Indramayu (Rindu) itu.
PDIP resmi mengusung Bendum PDIP Agustina Wilujeng dan Sekda Kota Semarang Iswar Aminuddin sebagai pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Semarang. .
Venna Melinda menghadiri sidang cerai tanpa Ferry Irawan. Sidang putusan dijadwalkan 2 Desember 2024, Venna merasa lega setelah proses panjang hampir 2 tahun.
KPU Kota Semarang melakukan pengundian nomor urut Pilwalkot. Hasilnya, pasangan Agustina-Iswar nomor urut 1 dan Yoyok Sukawi-Joko Santoso nomor urut 2.