Tak hanya bubur, beberapa makanan tidak luput dari perdebatan netizen. Makanan-makanan ini dinikmati dengan cara yang berbeda-beda. Kamu tim yang mana?
Ide jualan makanan kekinian bisa menjadi referensi untuk memulai bisnis kuliner. Makanan kekinian biasanya cukup laris karena diminati oleh berbagai kalangan.
Shoppa Steak memiliki interior berkonsep modern minimalis. Nuansa Jepang hadir lewat elemen kayu pada furnitur dan dinding, serta aksen berbentuk origami.
Sushi terbuat dari nasi, seafood, dan sayuran. Adapun mentai atau mentaiko adalah telur ikan kod. Berikut cara membuat sushi mentai sendiri di rumah. Mudah kok.
Mie instan menjadi makanan kegemaran hampir semua orang. Jika mie instan biasa saja membosankan, coba bikin rasanya lebih enak dengan tips dari chef ini!