DPR Filipina menyetujui mosi pemakzulan Wapres Sara Duterte dalam voting pada Rabu (5/2) waktu setempat. Kini, nasib jabatan Sara ada di tangan para Senator.
Jaksa Korsel mengajukan surat perintah penangkapan untuk pemimpin Gereja Unifikasi, Han Hak Ja, atas tuduhan penyuapan terhadap mantan Ibu Negara Kim Keon Hee.
Serikat Pekerja Pelaku Pariwisata Jawa Barat (SP3JB) menilai kebijakan larangan study tour yang dikeluarkan Gubernur Jabar Dedi Mulyadi membuat ia layak dicopot
Yoon Suk Yeol ditangkap pada Rabu (15/1/2025) atas drama darurat militer bulan lalu. Yoon merupakan Presiden Korea Selatan (Korsel) yang sebelumnya dimakzulkan.
Presiden Korsel Yoon Suk Yeol yang dimakzulkan atas tuduhan pemberontakan telah ditangkap. Namun Yoon mengklaim dirinya menyerahkan diri, bukan ditangkap.