Universitas Islam Makassar akan sidang dosennya, Amal Said yang viral meludahi kasir swalayan. Rektor menegaskan tindakan ini akan ditindaklanjuti secara formal
Selama Januari hingga Juni 2025, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI menemukan ribuan akun dan produk obat ilegal di marketplace. Ini daftar obatnya.
Proyek paving block di Jalan Sultan Alauddin III Makassar menuai protes dan dukungan warga. Dinas PU tetap lanjutkan proyek meski ada kekhawatiran banjir.
BPOM memperkuat posisi Indonesia dalam kesehatan global melalui kunjungan ke Tiongkok, fokus pada kolaborasi regulatori, inovasi vaksin, dan pengembangan obat.
BPOM RI mencabut peredaran 19 obat herbal ilegal yang mengandung bahan kimia berbahaya. Masyarakat diingatkan untuk memeriksa izin edar sebelum membeli.
Kabupaten Banyuasin, Sumsel, jadi pengelola bahan pangan setengah jadi terbesar. Pemkab sinergi dengan BPOM untuk jaminan keamanan pangan dan stabilitas harga.