detikInet
Kominfo Ungkap Siaran TV Analog Mati Sepenuhnya di 17 Agustus 2023
Kominfo menargetkan siaran TV analog mati sepenuhnya di seluruh Indonesia pada 17 Agustus 2023. Ke depannya, masyarakat hanya akan menikmati siaran TV digital.
Minggu, 25 Jun 2023 10:20 WIB