Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menghadapi tantangan besar, termasuk pengelolaan utang dan kebijakan fiskal baru untuk meningkatkan daya beli masyarakat.
Keluarga Heri Wibawa, PMI asal Sukabumi, berduka setelah ia meninggal di Korea Selatan. Pemulangan jenazahnya akan dikawal pemerintah daerah dan provinsi.
Secara hukum, fungsi penyerapan aspirasi rakyat bukan saja fungsi DPR, tetapi juga fungsi partai politik. Kebijakan negara yang baik menjadi tanggung jawabnya.
Aksi demonstrasi yang berkepanjangan dapat menggoyahkan ekonomi Indonesia, memicu ketidakpastian bagi investor, dan berpotensi melemahkan nilai tukar rupiah.
Kerusuhan dalam aksi unjuk rasa berdampak negatif pada ekonomi Indonesia, mempengaruhi citra keamanan dan iklim investasi, terutama bagi investor asing.