Relawan Pro-Jokowi (Projo) akan menggelar rakernas akhir pekan ini. Rencananya, Presiden Jokowi hingga bacapres Prabowo Subianto hadir dalam rakernas Projo.
Relawan Pro-Jokowi (Projo) mulai melempar kode sosok yang akan didukung pada Pilpres 2024. Bahkan inisial capres dan cawapres yang akan didukung sudah diumbar.
Andi Arief bicara menyebut strategi yang dipakai kubu Anies-Cak Imin hanya mencari kesalahan kubu Prabowo-Gibran. Timnas AMIN tak mau begitu menanggapi.