Surat Kementerian UMKM yang meminta pendampingan enam kedubes selama kunjungan Agustina Hastarini, istri Menteri UMKM Maman Abdurrahman, ke Eropa jadi sorotan
Menteri UMKM Maman Abdurrahman menanggapi surat viral yang meminta pendampingan istrinya di Eropa. Dia menegaskan tidak memberi perintah terkait hal itu.
Stan-stan UMKM di Jakarta Fair atau Pekan Raya Jakarta (PRJ) 2025 yang berada di Gate F sepi pengunjung, meski secara keseluruhan jumlahnya membeludak.
KPK telah menerima dokumen dari Menteri UMKM, Maman Abdurrahman, terkait viral kunjungan istrinya ke luar negeri. Dokumen itu segera dipelajari internal KPK.
Menteri UMKM Maman Abdurrahman memberikan penjelasan terkait viral surat Kementerian UMKM berisi permintaan pendampingan istrinya Agustina Hastarini ke Eropa.
Dubes RI untuk Italia, Junimart Girsang, mengatakan belum mendapatkan petunjuk dari Kemlu terkait surat Kementerian UMKM meminta istri Menteri UMKM didampingi.