Lalin di sekitar Terminal Kalideres, Jakarta Barat, macet. Kemacetan di sana disebabkan antrean bus yang hendak masuk ke dalam terminal tertahan di pintu masuk.
Harga sembako di Makassar bervariasi menjelang Lebaran. detikSulsel merangkum harga sembako usai melakukan pantauan di Pasar Pabaeng-baeng dan Pasar Terong.