Polri menyerahkan bantuan tabungan pendidikan sebesar Rp 45 juta untuk anak yang kehilangan orang tua akibat aksi Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua.
564 WNI pekerja online scam di Myanmar segera dipulangkan ke Indonesia. Satgas gabungan untuk pemulangan pekerja scam online akan ke Myanmar melalui Thailand.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan, Polri bersama TNI akan mendukung penuh agar Pilkada Serentak 2024 berjalan dengan aman, lancar dan damai.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melanjutkan kunjungan kerja ke Bali. Kapolri mengikuti doa berama lintas agama bersama TNI-Polri dan masyarakat Bali.