Di momen perayaan Hari Pahlawan, kamu bisa berlibur ke tanah kelahiran para pahlawan yang punya daya tarik tersendiri. Coba pilih satu di antara 5 tempat ini.
Menparekraf Sandiaga Uno memaksimalkan pertemuan dengan Menpar Arab Saudi Mr. Ahmed Al Khatieb di London. Mereka membicarakan tentang umrah dan kereta gantung.
Guo Jinpeng menjadi pengguna electronic Visa On Arrival (e-VOA) yang mendarat pertama kali di Indonesia. Pria tersebut masuk melalui Bandara Soekarno-Hatta.