PT KAI resmi meluncurkan Kereta Api (KA) Batara Kresna rute Stasiun Solo Purwosari-Wonogiri buat menjelajahi aneka destinasi wisata di kedua kota tersebut.
Perjalanan kereta di Daop 8 Surabaya terganggu banjir di jalur Gubug-Karangjati. Perbaikan ditargetkan selesai dalam 10 hari, rute dialihkan ke lintas selatan.
Mulai 1 Februari 2025, KCIC tingkatkan frekuensi Whoosh menjadi 62 perjalanan/hari. Penumpang diimbau cek jadwal terbaru dan datang lebih awal ke stasiun.
Kereta Api Batara Kresna Solo-Wonogiri mulai hari ini menggunakan rangkaian baru yang lebih cepat dan kursi penumpangnya sekelas eksekutif. Ini penampakannya.