Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov menyebut rencana damai yang diusulkan Presiden Trump untuk perdamaian di Gaza merupakan usulan terbaik untuk saat ini.
Setelah Trump secara terang-terangan menyinggung Meksiko dalam rencana serangan darat itu, Meksiko mulai melunak, sebelumnya Meksiko sempat mengecam Trump.