Persib Bandung menang 2-1 di kandang Arema FC. Kemenangan ini tidak terlepas dari taktik yang diterapkan Luis Milla. Seperti apa taktiknya? Simak ulasannya.
Arteria Dahlan tuai pro dan kontra karena meminta Kajati yang bicara pakai bahasa Sunda saat rapat dicopot. Epy Kusnandar justru niat carikan guru bahasa Sunda.
Aktor Epy Kusnandar ikut merespons pernyataan Arteria Dahlan yang meminta Kajati diganti gegara bicara Sunda. Epy akan mencari guru Bahasa Sunda untuk Arteria.