Meskipun restoran fisiknya tak terlihat, cloud kitchen juga harus dijaga kebersihannya agar tetap higienis. Namun, di India viral cloud kitchen yang jorok.
Ada beberapa makanan nonhalal yang berhasil dimodifikasi untuk membuatnya dapat dikonsumsi dalam versi halal. Misalnya bakcang dan siomay yang banyak digemari.
Matcha tak hanya dapat dinikmati murni, tapi belakangan kreasi matcha unik nan nyeleneh banyak disajikan. Mulai dari mie hingga seblak matcha. Berani coba?
Surabaya adalah surga bagi pencinta bebek goreng. Temukan warung legendaris dengan cita rasa khas, sambal pedas, dan hidangan bebek yang menggugah selera.