Kamaruddin Simanjuntak mengaku pernah disembah presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono. Partai Demokrat menyebut pengacara Brigadir J itu kesurupan panggung.
Sungguh mengharukan kisah satu ini. Setelah 76 tahun, akhirnya surat dari tentara Amerika Serikat yang dia kirim dari Jerman sampai juga ke tangan keluarganya.